Pesawat Angkat dan Pesawat Angkut
Pesawat angkat dan Pesawat angkut merupakan peralatan kerja mengandung resiko tinggi yang dapat menyebabkan kecelakaan kerja.
Oleh karenanya Pesawat angkat dan Pesawat angkut harus dilakukan Pemeriksaan dan Pengujian (riksa Uji) secara berkala.
Beberapa peralatan Pesawat angkat dan Pesawat angkut yang harus dilakukan riksa uji adalah: Wheel loader, Traktor, Boom lift, Backhoe loader, Bulldozer, Gondola, semua jenis Crane, Forklift, dan Excavator.
Jika perusahaan anda membutuhkan jasa Riksa Uji, PT. Transafe Dharma Persada dapat menjadi mitra anda untuk melakukan Pemeriksaan, Pengujian & Sertifikasi Pesawat Angkat dan pesawat Angkut.
Lebih lanjut